Spesifikasi Infrared Camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCAm 2 dan Kelebihannya

infrared camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCAm 2

Infrared camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCAm 2 telah dirancang dan dikembangkan dengan fokus pada penggunaan yang mudah dan sederhana, menjadikannya pilihan yang sangat cocok untuk beragam aplikasi di sektor gedung, pemeliharaan listrik, dan perawatan mekanis. Hal ini sangat bisa terjadi karena spesifikasinya yang memang mumpuni dan juga kelebihannya yang banyak sekali fitur pendukungnya.

Apa spesifikasi dari C.A. 1954 DiaCam 2 ini? Dan apa saja keunggulan yang bisa didapatkan dari penggunaan infrared camera ini? Mari kita cari tahu jawabannya di sini!

Spesifikasi Infrared Camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCAm 2

Penggunaan yang advance memang sangat disarankan untuk infrared camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCam 2 ini. Berikut ini adalah spesifikasinya:

Dimensions sensor 160 x 120
Type UFPA microbolometer, 8 ~14 μm
Frequency 9 Hz
Sensitivity (N.E.T.D) 80 mK @ 30 °C (0.08 °C @ 30 °C)
Type NiMH rechargeable batteries with low self-discharge
Recharging method External (charger supplied)
Battery life 9 hrs (typical) / 50 % brightness and Bluetooth deactivated
Weight / Dimensions 700 g with rechargeable batteries / 225 x 125 x 83 mm
Ingress protection
Interfaces
IP 54
– USB link and Mass Storage function. The product is then
recognized as a USB key to simplify image transfers
– Bluetooth for connectivity with earpiece (voice comments)
and Chauvin Arnoux^{®} measuring instruments (CA 1821, CA 1822,
CA 1823, CA 1246, CA 1227, F407, F607) and Metrix^{®} products
(MTX 3292, MTX 3293)
Mounting on tripod Yes, ¼’’ insert on the camera

Sektor Industri untuk Infrared Camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCAm 2

Dalam konteks penggunaan gedung, C.A. 1954 DiaCAm 2 membawa manfaat signifikan dalam inspeksi bangunan, memungkinkan pengguna untuk dengan mudah memantau perubahan suhu yang mungkin mengindikasikan masalah pada sistem pemeliharaan gedung. Selain itu, dalam pemeliharaan listrik, kamera ini dapat membantu dalam mengidentifikasi perbedaan suhu yang mencurigakan pada komponen listrik, yang bisa menjadi tanda adanya potensi masalah yang perlu ditangani. 

Dalam pemeliharaan mekanis, pengguna dapat menggunakan kamera ini untuk memeriksa suhu komponen mesin dan peralatan industri, yang dapat membantu dalam deteksi awal masalah mekanis.

Cara Menggunakan Infrared Camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCAm 2

Sangat banyak memang industri yang cocok untuk penggunaan infrared camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 ini. Akan tetapi, perlu Anda ingat lagi, Anda harus memahami bagaimana cara penggunaannya agar bisa tetap aman dan memaksimalkan potensinya.

Untuk penggunaannya di awal adalah sebagai berikut:

  1. Masukkan baterai yang sudah terisi ke dalam kamera.
  2. Masukkan kartu memori microSD ke dalam slotnya.
  3. Buka penutup pelindung lensa.
  4. Tekan tombol ON/OFF:
    • jika jendela yang sesuai muncul, masukkan tanggal dan waktu.
    • jika Anda baru saja memasukkan akumulator, konfigurasikan pengelola baterai 
  5. Membidik sasaran:
    • baik dengan tampilan IR,
    • baik dengan gambar, pemicu, atau kunci yang terlihat.
  6. Hentikan akuisisi, kuncinya.
  7. Simpan gambar saat ini, kunci.
  8. Mentransfer gambar ke PC:
    • baik menggunakan kabel USB,
    • atau dengan pembaca kartu micro SD.

Untuk lebih memahami bagaimana cara penggunaannya dan juga mengakses berbagai fiturnya, Anda bisa membaca buku panduan infrared camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCam 2 pada artikel  berikut ini: Panduan Lengkap Penggunaan Infrared Camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCam 2

Kelebihan Infrared Camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCAm 2

Kamera ini memiliki antarmuka yang intuitif, sehingga bahkan pengguna yang tidak berpengalaman dalam pemantauan termal dapat dengan cepat memahami cara mengoperasikannya. Ketahanan dan keandalan kamera C.A. 1954 DiaCAm 2 juga menjadi nilai tambah, memungkinkan pengguna untuk mengandalkan alat ini dalam berbagai situasi kerja yang berat dan beragam lingkungan.

Selain itu, ada berbagai kelebihan infrared camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCam 2 yang harus Anda ketahui, di antaranya:

  • Kapasitas baterai yang handal
  • Fitur voice annotations
  • Didesain untuk mudah digunakan
  • Memiliki grip yang nyaman
  • Layar yang lebar dengan automatic brightness adjustment

Kisaran Biaya untuk Infrared Camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCAm 2

Secara keseluruhan, infrared camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCAm 2 adalah alat yang sangat berguna dan efektif dalam berbagai aplikasi di sektor gedung, pemeliharaan listrik, dan pemeliharaan mekanis. Dengan kemampuan pengukuran suhu yang akurat dan penggunaan yang mudah, kamera ini membantu pengguna mendeteksi potensi masalah dengan cepat dan mengambil tindakan preventif yang diperlukan.

Anda yang berminat dan ingin membelinya, dapatkan harga infrared camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCam 2 yang terjangkau di Ralali.com sebagai supplier resmi Chauvin Arnoux di Indonesia dengan klik banner di bawah ini.

Perawatan Infrared Camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCAm 2

Selama Anda menggunakan infrared camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCam 2 dengan baik dan juga sesuai dengan buku panduannya, Anda bisa menggunakannya dengan jangka waktu yang panjang.

Perawatan yang simpel seperti membersihkannya dari debu dan juga kotoran dengan menggunakan lap bisa memberikan sensor pada C.A. 1954 DiaCam 2 berfungsi dengan baik.

Kalibrasi Infrared Camera Chauvin Arnoux C.A. 1954 DiaCAm 2

Ada juga kalibrasi dalam perawatannya agar Anda tahu apakah infrared camera C.A. 1954 DiaCam 2 ini pengukurannya sudah akurat atau belum. Apabila Anda menggunakannya secara terus menerus, akan ada potensi akurasinya menurun.

Kalibrasi.com adalah pilihan yang sangat tepat untuk jasa kalibrasi infrared camera C.A. 1954 DiaCam 2. Dengan proses kalibrasi yang sesuai dengan standar internasional dan juga laboratorium kalibrasinya sudah terakreditasi dari KAN, maka Anda jadi tidak usah ragu lagi.

Isi form penawaran kalibrasi di Kalibrasi.com di bawah ini jika Anda ingin melaksanakan kalibrasi pada instrumen infrared camera Anda!