Tahan air dan sangat kokoh, earth grounding tester Chauvin Arnoux C.A 6462 adalah alat yang sangat handal dan dirancang untuk penggunaan di lapangan. Dengan kemampuan ini, Anda dapat dengan mudah memasang sambungan ground baru atau memeriksa keandalan sambungan yang telah ada. Earth grounding tester C.A 6462 ini memberikan Anda hasil diagnosis yang cepat, akurat, dan dapat diandalkan, sambil tetap memberikan lingkungan pengujian yang aman dan nyaman.
Untuk memaksimalkan pekerjaannya, Anda perlu tahu bagaimana untuk penggunaannya dan juga perawatannya agar awet. Bagaimana ini?
Instruksi Untuk Menggunakan Earth Grounding Tester Chauvin Arnoux C.A 6462
Dalam hal keselamatan, earth grounding tester Chauvin Arnoux C.A 6462 memenuhi standar yang paling ketat. Instrumen ini sangat cocok untuk lingkungan yang ekstrem: tegangan parasit, arus telurik tinggi, sambungan bantu yang sangat resistif, dll.
Walaupun memang sangat mudah dan juga aman untuk digunakan, tapi Anda harus memperhatikan bagaimana cara penggunaannya. Anda bisa membaca buku panduan penggunaannya pada link berikut ini: Panduan Penggunaan Earth Grounding Tester Chauvin Arnoux C.A 6462
Bidang Industri yang Membutuhkan Earth Grounding Tester Chauvin Arnoux C.A 6462
Alat ini dirancang dengan baik untuk memenuhi kebutuhan teknisi dan profesional dalam melakukan tugas-tugas mereka di lapangan, termasuk pemasangan dan pemeliharaan sistem grounding yang kritis untuk keselamatan dan kinerja instalasi listrik.Â
Dengan earth grounding tester Chauvin Arnoux C.A 6462, Anda memiliki alat yang andal untuk membantu Anda menjaga dan memastikan keandalan sistem grounding Anda di berbagai lingkungan lapangan yang berbeda.
Spesifikasi dari Earth Grounding Tester Chauvin Arnoux C.A 6462
Spesifikasi yang mendukung juga menjadi salah satu alasan mengapa Anda harus memilih earth grounding tester Chauvin Arnoux C.A 6462. Spesifikasinya secara general adalah sebagai berikut:
- Penguji 3-in-1: Resistivitas, pembumian, sambungan antara dua pembumian
- Rentang pengukuran: 0,01 hingga 2.000 Ω (3 rentang otomatis)
- Perubahan dari metode 4-kabel ke metode 3-kabel berkat 1 batang penahan yang dapat dilepas antara E dan ES
- 3 indikator keberadaan kesalahan untuk memvalidasi pengukuran
- Frekuensi pengukuran: 128Hz
- Koneksi pasak yang mudah melalui terminal berkode warna
- Layar digital besar dengan lampu latar dengan 2.000 hitungan
- Power supply: Baterai isi ulang nimh dengan masa pakai baterai rata-rata, diperiksa terus-menerus, dengan 1.180 pengukuran masing-masing 15 detik
- Casing anti bocor IP53 dengan penutup lipat dan pegangan pembawa
- Sesuai dengan IEC 61557 -1 dan -5
- Keamanan listrik: EN 61010
- Dimensi: 273 x 247 x 127 mm – berat: 2,8 kg
Untuk spesifikasi yang lebih lengkap, sebaiknya Anda simak file PDF yang bisa Anda akses dengan mengunjungi tautan berikut ini: Spesifikasi Lengkap Earth Grounding Tester Chauvin Arnoux C.A 6462
Keunggulan Earth Grounding Tester Chauvin Arnoux C.A 6462
Salah satu yang menjadi keunggulan dari earth grounding tester Chauvin Arnoux C.A 6462 adalah bentuknya yang compact dan juga sangat aman dan juga mudah untuk digunakan. Dengan berbagai fiturnya dan juga spesifikasinya, kelebihan instrumen ini di antaranya:
- Baterai NiMH yang Dapat diisi Ulang (masa pakai: 6 jam untuk beban pada 80%)
- 1.180 Pengukuran dalam 15 detik
- Watertight IP 53 case
- Berat Sekitar 3,3 kg
Kisaran Harga Earth Grounding Tester Chauvin Arnoux C.A 6462 Terbaru
Apakah Anda tertarik untuk membeli earth grounding tester Chauvin Arnoux C.A 6462 di Indonesia? Tentu saja, Anda dapat menemukan alat ini dengan mudah di Ralali.com! Ralali.com adalah supplier resmi Chauvin Arnoux di Indonesia yang dapat memberikan kepada Anda harga termurah untuk earth grounding tester Chauvin Arnoux C.A 6462.Â
Sebagai supplier yang resmi, Ralali.com menyediakan alat-alat Chauvin Arnoux yang terpercaya dan berkualitas. Klik banner di bawah ini untuk cek harga earth grounding tester Chauvin Arnoux C.A 6462 di Ralali.com sekarang juga!
Pedoman Perawatan Earth Grounding Tester Chauvin Arnoux C.A 6462
Untuk menjaga kualitas dan kinerja earth grounding tester Chauvin Arnoux C.A 6462 Anda, ada beberapa hal yang perlu Anda perhatikan. Pertama, pastikan untuk menyimpan alat ini di tempat yang aman, kering, dan bebas dari debu. Hindari paparan suhu tinggi yang melebihi 55 derajat Celcius dan kelembaban lebih dari 80%.
Selain itu, penting untuk tidak menggunakannya terlalu lama di lingkungan yang lembab dan panas. Melakukan kalibrasi secara rutin juga merupakan langkah yang bijak untuk memastikan akurasi pengukuran.
Tips Kalibrasi Earth Grounding Tester Chauvin Arnoux C.A 6462
Anda dapat mempercayakan proses kalibrasi earth grounding tester Chauvin Arnoux C.A 6462 Anda kepada Kalibrasi.com.Â
Kalibrasi.com adalah platform online kalibrasi pertama di Indonesia yang bekerja sama dengan laboratorium kalibrasi terakreditasi oleh Komite Akreditasi Nasional (KAN). Dengan biaya yang terjangkau, Anda dapat melakukan kalibrasi rutin earth grounding tester Chauvin Arnoux C.A 6462 Anda secara terpercaya dan efisien. Isi formulir penawaran kalibrasi di bawah ini untuk mendapatkan layanan kalibrasi terbaik dari Kalibrasi.com!